Lagu yang bagus pasti mampu memberikan kesan pada pendengarnya. Lagu pun tidak terbatas jenisnya, mulai dari musik klasik hingga musik pop. Berikut daftar lagu yang mampu menenangkan perasaan dan bisa juga sebagai pelepas penat.
1. Cinta dan Rahasia - Yura Yunita ft. Glenn Fredly
Sumber gambar dari : https://gudangpemain.com/wp-content/uploads/2017/08/Cinta-dan-Rahasia.jpg
Lagu yang diciptakan oleh Glenn Fredly dan Yura Yunita ini, sangat direkomendasikan untuk kalian yang suka dan ingin mendapat feel yang menenangkan. Lagu ini mendapat 286 ribu like semenjak di unggah ke Youtube. Dan, yang mengejutkan lagi, lagu ini dibawakan menjadi sebuah film bertemakan romansa cinta yang dijamin membuat kalian merasa terenyuh.
Sumber gambar : https://genius.com/Feby-putri-halu-lyrics |
Lagu milik Feby Putri yang satu ini memberikan perasaan tenang dan juga sedih. Lagu ini bergenre Folk. Lagu ini bernuansa deep, dan memberikan kesan kesedihan. Lagu ini juga banyak diputar ketika seseorang sedang merasa pergi atas kehilangan orang yang dicintai. Jika kalian ingin memutar lagu ini, siapkan tisu ya, karena dijamin lagu ini membuat air mata meleleh.
Sumber : https://makassar.tribunnews.com/2019/11/18/tiga-kisah-sedih-yang-tertuang-dalam-lagu-pilu-membiru-milik-kunto-aji-jadi-trending-topik |
Lagu ini memberikan kesan sedih yang membuat siapapun pendengarnya bisa menangis, lho gaes. Pada video clipnya, terlihat bahwa lagu ini menyajikan sesi praktisi pemulihan batin. Jadi, disarankan banget buat kalian yang ingin menumpahkan emosinya secara positif.
Sumber gambar : https://www.annisamulia.com/2019/02/rehat-yang-dicari-hilang-yang-dikejar.html Lagu Kunto Aji yang satu ini membuat perasaan kembali relaks. Cocok bagi kalian yang baru pulang dari kantor atau kembali ke rumah setelah perjalanan jauh. Lagu ini berisikan pesan bahwa kita juga butuh yang namanya rehat. Lagu ini cocok untuk kalian yang lelah, ingin rehat. Dengarkan lagunya dengan santai, dengan segelas kopi atau susu hangat, ataupun ketika melihat buah hati. |
Sumber gambar : https://www.youtube.com |
Lagu milik Hindia ini cukup membuat harimu menjadi lebih indah. Lirik dalam lagu ini bisa menjadi penyemangat ketika kalian sedang lagi di masa down. Lagu ini menjadi terkenal setelah menjadi soundtrack di film Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini. Cocok banget buat kalian yang mungkin menjalani hari yang berat dan ingin bersantai.
Sekian 5 lagu rekomendasi buat kalian yang bagi saya menenangkan. Bagi saya, apapun lagunya, ketika kita memutar disaat yang tepat, maka akan membuat perasaan kita jadi lebih nyaman, dan membuat mood juga jadi lebih baik. Inget ya, apapun yang tetap terjadi, tetaplah bernapas (by Jack Kahuna Laguna), hihihihi....
Happy Day!
0 Comments:
Posting Komentar